Kunci Lagu Barasuara - Etalase
chordam - Lagu "Etalase" dari Barasuara adalah sebuah lagu yang mengajak pendengar untuk merenung tentang kehidupan modern, khususnya tentang bagaimana kita seringkali terjebak dalam perbandingan dan penilaian diri yang tidak sehat.
Lagu ini menyoroti kecenderungan manusia untuk membandingkan diri dengan orang lain, terutama melalui media sosial dan citra sempurna yang seringkali dipamerkan. Lirik seperti "Kita adalah pameran dari ribuan kegagalan" menggambarkan bagaimana kita sering merasa tidak cukup baik jika dibandingkan dengan orang lain.
Lirik dan Kunci Lagu Barasuara - Etalase
Intro : G...
G
kita adalah pameran
G C
dari ribuan kegagalan
etalase kepalsuan
C
tanpa jiwa dan kebahagiaan
G
dari caraku melihat
G C
kita lelah bersiasat
sepanjang di perjalanan
C
hanya ada keseragaman
Int. G Em D#
G Em D#
C Am G#
C Am G#
G Em
kita adalah pameran
G Em C
dari ribuan kegagalan
Am
etalase kepalsuan
C Am G#
tanpa jiwa dan kebahagiaan
G Em
dari caraku melihat
G Em C
kita lelah bersiasat
Am
sepanjang di perjalanan
C Am D#
hanya ada keseragaman
D Em Am
bagai katak dalam tempurung
D Em D#
merasa besar padahal tanggung..
Reff :
A# A#aug A#6
serba-serbi kita semua
A#7 D#
semakin jarang untuk berkaca
komparasi dan validasi
G#
menu pokok setiap hari
A# A#aug A#6
mengakui hanya baiknya
A#7 D#
yang buruknya menguap entah kemana
kita semua biasa saja
G# (G)
namun sulit mengakuinya..
Int. G..G C
G
sering kita merasa jumawa
G C
menilai semua berdasar angka
Am C
begitu rendah harga manusia
Am (D)
dan kita berlomba untuk membelinya
D Em Am
bagai katak dalam tempurung
D Em D#
merasa besar padahal tanggung.. u uuu..
Reff :
A# A#aug A#6
serba-serbi kita semua
A#7 D#
semakin jarang untuk berkaca
komparasi dan validasi
G#
menu pokok setiap hari
A# A#aug A#6
mengakui hanya baiknya
A#7 D#
yang buruknya menguap entah kemana
kita semua biasa saja
G# (C)
namun sulit mengakuinya..
(Overtune)
C Caug C6
benar sedikit menjadi hakim
C7 F
mendadak jadi si paling alim
F
punya wawasan gagah-gagahan
A# C
tidak sepaham langsung dikafirkan
C Caug C6
lebih terkenal tak lebih baik
C7
sudah terbukti banyak yang munafik
F
punya orang tua berkuasa
F G (C)
merasa bebas menganiaya..
Outro : C Caug C6 C7
F Em F Fm G
C Caug C6 C7
F Em F G
C Cmaj7 C Cmaj7 C..