Jay Nazif - Ayah Lirik

Jay Nazif Ayah

 


Lirik Lagu : 

hatiku rindu kepadamu 
Bila kau tiada dihariku
Entah tiba-tiba
Air mataku mengalir di pipiku
Bila ku rindu

Semangat hidupku berubah
Bila kau tiada disisiku
Aku anak mu
Mencintaimu
Menyayangimu
Selalu

Ku rindu padamu oh ayah 
Ku rindu belaian kasihmu
Setelah kau tiada lagi 
Disisiku

Kenangan manis bersamamu
Kau ayah tempatku mengadu
hanya kau memahami aku
Siapa diriku
Aku anakmu

Ku rindu padamu oh ayah
Ku rindu belaian kasihmu
Setelah kau tiada lagi 
Disisiku

Kenangan manis bersamamu
Kau ayah tempat ku mengadu
Hanya kau memahami aku 
Siapa diriku 
Aku anakmu

Siapa diriku
Hanya engkau yang tahu